Arsip Kategori: Tesis Psikologi

Gambaran Masalah Emosi Dan Perilaku Anak Penderita Hipotiroid Kongenital

Hipotiroid kongenital didefinisikan sebagai kurangnya hormon timid yang mempengaruhi anak sejak lahir (kongenital) disebabkan kegagalan perkembangan kelenjar tiroid atau ektopik sehingga berpengaruh bagi metabolisme, pertumbuhan dan perkembangan otak yang normal. Hipotiroid kongenital mempengaruhi perkembangan fisik, intelektual, dan juga emosi serta … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Gambaran Kebutuhan Pekerja Sosial Sebagai Caregiver Di Panti Sosial Berdasarkan Tes Epps

Manusia ditakdirkan untuk hidup dalam suatu lingkungan dan bergaul dengan orang lain untuk mendapatkan dukungan sosial. Sumber dari dukungan sosial disebut caregiver. Menjadi caregiver seringkali menimbulkan stres serta gangguan psikiatrik dan fisik yang tidak disadari atau diabaikan. Padahal Pekerja Sosial … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Pengaruh Terapi Realitas Secara Kelompok Terhadap Peningkatan Konsep Diri Pada Penyandang Cacat Fisik Usia Dewasa Awal

Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektifitas terapi Realitas secara kelompok untuk meningkatkan konsep diri penyandang cacat fisik usia dewasa awal. Subyek penelitian adalah individu penyandang cacat fisik usia dewasa awal, yang memiliki konsep diri negatif yang terdaftar sebagai anggota Yayasan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Gambaran Dukungan Sosial Pada ODHA(Orang Dengan HIV/AIDS)

AIDS (acquired immune defictency syndrome) adalah salah satu penyakit yang termasuk kategori kronis, yang muncul sehubungan dengan adanya infeksi yang disebabkan oleh masuknya virus yang disebut HIV (human immunodefictency virus). HIV menyerang dan menurunkan fungsi kekebalan tubuh manusia, dapat masuk … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Rancangan Pembuatan Employee Recognition Programs

Turnover, jika tidak diperhatikan sejak dini akan menimbulkan cost yang cukup besar terhadap perusahaan, terutama jika yang keluar adalah pekerja yang potensial. Berbagai upaya bisa dilakukan melalui program retention untuk membuat pekerja bertahan bekerja di perusahaan. Bimbingan G adalah salah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Efektivitas Pelatihan Perilaku Keibuan Guna Memperbaiki Gangguan Kelekatan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pelatihan perilaku keibuan guna memperbaiki gangguan kelekatan pada anak, Subjek penelitian adalah ibu yang memiliki anak yang mengalami gangguan kelekatan. Ada 14 orang subjek penelitian yang terdiri dari ibu-ibu yang berdomisili di kota Medan. … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Efektivitas Art Therapy Untuk Meningkatkan Ketrampilan Sosial Pada Anak Yang Mengalami Gangguan Perilaku

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas art therapy dalam meningkatkan ketrampilan sosial pada anak yang mengalami gangguan perilaku. Subjek penelitian adalah 31 satu anak yang memiliki karakteristik berikut: duduk di kelas IV – VI SD, mengalami gangguan perilaku kategori sedang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Kajian Efektifitas Komunikasi Atasan Bawahan Pada Karyawan Hotel X (The analysis of downward communication efectiveness at Hotel X)

Hotel merupakan salah satu faktor pendukung pariwisata. Dalam pengelolaannya, hotel harus responsif dan tanggap terhadap perubahan lingkungan. Begitu pula dengan Hotel X yang merupakan salah satu hotel berbintang tiga di Medan. Dikaitkan dengan perubahan, Hotel X mengalami perubahan bentuk badan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Kajian Konflik Organisasi di Yayasan Pendidikan X

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui gambaran kondisi yang melatarbelakangi (antecedent condition) terjadinya konflik organisasi pada tenaga pengajar di Yayasan Pendidikan X. Penelitian pendahuluan menemukan data adanya hambatan dalam upaya untuk mendorong kemajuan Yayasan Pendidikan X, pada … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar

Teamwork Pada Perawat Rumah Sakit Umum Daerah X

RSUD X memiliki visi dan misi menjadi Rumah Sakit Umum yang diminati oleh masyarakat dan mewujudkan pelayanan kesehatan secara profesional dalam mewujudkan pengelolaan rumah sakit umum yang transparan dan akuntabel. Namun berbagai keluhan mengenai pelayanan yang disampaikan oleh masyarakat yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Tesis Psikologi | Meninggalkan komentar